SIKLUS
Datang, tinggal, berinteraksi, dan mengamati adalah hal yang Serbuk Kayu lakukan dalam 【Program residensi PENTA K LAB IV】, kami menemukan banyak hal dan nilai selama melakukan riset. Masalah pasti ada dan banyak terjadi di Kampung Nelayan Tambak Rejo, namun bagaiman kebijaknaan yang muncul dari berbagai permasalahan yang muncul menjadi satu poin yang akan kami munculkan dalam karya yang dipamerkan dalam
Malih Dadi Segara
Hysteria mempersembahkan: Penta K Labs IV : Malih Dadi SegaraPantura Lemahe Banjir Menampilkan:37 Projek Seni Situs Spesifik10 Musik & Pertunjukan20 Pembicara Simposium Tanggal: 17 – 21 Desember 2022Tempat: Kampung Nelayan Tambakrejo, Tanjung Mas, Semarang Utara, Semarang Penta Klabs merupakan festival dua tahunan Kolektif Hysteria di tempat khusus (sites specific art project biennale) yang melibatkan multistakeholder.
GABUNG HYSTERIA!
Call Paper Malih Dadi Segara
CALL PAPERMALIH DADI SEGARA(turn into ocean) Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota Unissula bekerja sama dengan PekaKota Tema:Malih Dadi Segara(pantura terancam tenggelam) Sub Tema:A. Kebijakan Pengelolaan Pesisir (Regulasi, dsb)B. Adaptasi Mitigasi Kawasan Pesisir (Coping, dsb)C. Seni dan Teknologi Rekayasa di Kawasan Pesisir (Pemodelan, dsb)D. Human and Non-human Agency (Advokasi) tanggal penting1. pengiriman abstrak 16- 23 November2.